
Bagi mahasiswa dan warga jember, mungkin tidak heran kalau banyak pedagang yang berjualan nasi goreng di sekitaran kampus dan kota jember.
Tetapi bagi yang belum pernah mencoba nasi goreng spesial ini, Anda layak mencicipi nasi goreng yang ada di Jalan Riau (pertigaan prosalina ke utara) ini.
Harganya kalau menurut saya, harga nasi goreng paling murah namun tidak murahan. Kenapa tidak murahan? karena isi nasi gorengnya lengkap, ada ayamnya, ada krupuknya dan sayuran.
Selamat mencoba !!